Sebelum melakukan perjalanan laut, konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter kandungan. Karena ada kekhawatiran terhadap penumpang kapal pesiar adalah infeksi norovirus.
Norovirus adalah sekelompok virus yang dapat menyebabkan mual dan muntah parah selama 1-2 hari.
Orang dengan mudah dapat terinfeksi dengan memakan makanan, minum cairan, atau menyentuh permukaan yang terkontaminasi virus.
Cuci tangan sesering mungkin di atas kapal, jika mengalami diare dan muntah secara bersamaan.
Baca Juga : Mudik Lebaran: 5 Tips Mudik Membawa Anak, Anti Pegal dan Bebas Rewel
Centers for Disease Control and Prevention (CDC) melakukan inspeksi berkala kapal pesiar untuk mencegah penyebaran virus yang meluas.
Mudik menggunakan kereta
Guncangan di dalam kereta sering kali membuat mual dan pusing kepala.