Find Us On Social Media :

Baru Melahirkan, Wanita Ini Langsung Alami Menopause, Bagaimana Bisa?

Sima Davarian alami menopause dini setelah lahirkan anaknya.

Bahkan tak hanya kanker usus, dokter kemudian menemukan Davarian memiliki sel kanker di kelenjar getah beningnya, yang memaksanya untuk menjalani empat kali kemoterapi.

"Kemoterapi mendobrak seluruh hidupku," katanya.

Hal ini semakin membuat Davarian sedih dan hanya pasrah dengan keadaan yang dialaminya ini.

Baca Juga : Tips Mudik Lebaran Aman Untuk Ibu Hamil yang Katanya Tak Boleh Bepergian Jauh

“Sel darah putih dan trombositku rendah, jadi aku berisiko tinggi untuk infeksi dan dirawat di rumah sakit dengan flu selama perawatan kemoterapi.

“Itu adalah pekerjaan keras hanya untuk bangun di pagi hari. Sistem kekebalan tubuh saya rusak dan saya kehabisan tenaga.

"Ini menuntut Michael (suami Davarian) untuk menjaga Mathilda selama sehari semalam.

"Hal ini sangat berat bagi kita," ungkapnya.

Davarian berusaha keras menerima kemungkinan tidak memiliki anak lagi, tetapi dokternya meyakinkannya bahwa itu adalah yang terbaik.(*)