Find Us On Social Media :

Tengah Asyik Nikmati Makan Malam Bersama Suami, Wanita Ini Berakhir Layangkan Surat ke Departemen Kesehatan Akibat Hal Ini

Ilustrasi ayam goreng.

Melansir National Health Service, makanan yang sudah terkontaminasi dengan bakteri, virus, atau kuman itu dapat menyebabkan seseorang mengalami mual, muntah, diare, kram perut, merasa lemah tidak bertenaga, merasa kedinginan, bahkan demam hingga lebih dari 38 °C.

Gejala-gejala keracunan makanan ini biasanya berlalu dalam seminggu.

Baca Juga: Ustaz Jafar Umar Thalib Meninggal Dunia, Setelah Mengidap Penyakit Mematikan

Tak hanya itu, jika gejala tersebut berlangsung lebih dari seminggu dapat memunculkan masalah kesehatan lain, seperti dehidrasi atau haus yang berlebihan, mulut kering, sedikit atau tidak dapat buang air kecil, kelelahan parah, pusing, penglihatan kabur, kelemahan otot dan kesemutan di lengan.

Menurut lembaga Center for Disease Control and Prevention (CDC), adapun beberapa bakteri  yang umumnya terdapat dalam ayam yang terkontaminasi yaitu Campylobacter, Salmonella dan Clostridium perfringens.

Campylobacter jejuni adalah bakteri berbentuk spiral yang berkembang di ayam dan sapi.