Find Us On Social Media :

Musim Kemarau Sebabkan Penyakit DBD, Ketahui 10 Makanan yang Bisa Mempercepat Penyembuhannya!

Ketahui 10 makanan yang bisa mempercepat penyembuhan penyakit DBD.

Untuk itulah, Menteri Kesehatan Nila Moeloek, bahkan mengingatkan dan menghimbau untuk menjauhi tempat-tempat genangan air dan barang bekas.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia juga berusaha mendorong masyarakat untuk melakukan pola hidup sehat dan bersih, yang salah satunya adalah himbauan mengubur wadah-wadah tak terpakai untuk mencegah perkembangan jentik nyamuk dan menanam tanaman pengusir nyamuk, seperti tanaman lavender dan serai-seraian yang tak disukai nyamuk.

Tak hanya itu, pemerintah pun telah melakukan berbagai upaya untuk mencegah penyakit DBD, salah satunya dengan melakukan fogging pada permukiman warga.

Baca Juga: Kanker Ria Irawan Menyebar ke Otak Hingga Paru-Paru, 7 Makanan Sehat Ini Dapat Kurangi Penyebaran Sel Kanker

Rasanya tak heran jika pemerintah menggaungkan upaya-upaya untuk mencegah penyakit DBD ini.

Sebab, penyakit DBD yang tak ditangani dengan baik dan semakin parah, bahkan bisa menyebabkan kematian yang tiba-tiba.