Dokter mata biasanya akan memberikan tetes mata yang dapat digunakan sebagai pelumas mengatasi mata kering.
Selain dari tetes mata, ada obat oral yang digunakan untuk pengobatan mata kering yang disebut siklosporin.
Obat ini merupakan obat anti-inflamasi yang melindungi kornea dari kerusakan dan meningkatkan produksi air mata, menjaga pada tingkat yang stabil.
Penderita mata kering juga dianjurkan untuk meningkatkan asupan minyak ikan dan omega-3 yang dapat membantu meringankan ketidaknyamanan yang disebabkan oleh mata kering. (*)