Ditaksir Nilai Gizinya Lebih Rendah dari ASI, Penelitian Terbaru Sebut Komponen dalam Susu Formula Ini Sebanding dengan ASI
Nikita Yulia Ferdiaz
Selasa, 12 November 2019 | 16:12 WIB
Meski demikian, komponen tersebut belum sepenuhnya untuk diberikan pada semua bayi, terutama bayi yang lahir dengan beberapa keterbatasan, seperti bayi yang lahir prematur.
Baca Juga: Nyeri Perut Tak Kunjung Sembuh, Ternyata Kista Ovarium Sebesar 18 Kg Tumbuh di Perut Wanita India Ini Sampai Sulit Napas
Baca Juga: Akibat Membeli Obat Pereda Nyeri Tanpa Resep Dokter, Wanita Ini Jadi Gemuk Luar Biasa dan Berakhir Kehilangan Nyawa
Studi tentang MFGM masih dalam masa-masa awal, sehingga para peneliti masih terus mengembangkan beberapa penelitian lebih lanjut. (*)