Find Us On Social Media :

Berobat ke Singapura, Ashanty Ditangani Beberapa Dokter hingga Unggah Hasil Cek Laboratorium Mengagetkan, Sakit Apa?

Ashanty unggah hasil cek laboratorium setelah berobat ke Singapura

Entah untuk memerikasakan apa, namun berdasarkan laman National Institutes of Health, dokter spesialis onkologi merupakan dokter yang menangani penyakit kanker.

Dokter ini memiliki pelatihan khusus dalam mendiagnosis dan mengobati kanker pada orang dewasa menggunakan kemoterapi, terapi hormon, terapi biologis, dan terapi target.

Baca Juga: Terkena Laringitis dan Sinusitis, Shawn Mendes Minta Maaf Harus Batalkan Konser di Brasil, Bagaimana Cara Pengobatannya?

Seorang ahli onkologi medis juga memberikan perawatan suportif dan dapat mengoordinasikan perawatan yang diberikan oleh spesialis lain.

Setelah menjalani pemeriksaan di klinik tersebut, Ashanty pun terlihat kembali melakukan cek laboratorium.

Tak tanggung-tanggung, istri Anang Hermansyah ini pun sempat mengunggah hasil cek laboratorium tersebut, pada hari Rabu (4/12/2019).

Dari hasil tersebut, rupanya Ashanty ditangani di klinik Dr Lee Wei Hong, dokter kandungan atau dokter spesialis obstetri dan ginekologi.

Dalam pemeriksaan itu pun terlihat kata insulin dan tes D-dimmer.

Lantas apa hubungannya dengan penyakit yang diderita Ashanty?

Baca Juga: Dikabarkan Derita Autoimun, Ashanty Malah Kepergok Temui Dokter Spesialis Kanker, Sakit Kanker?