Find Us On Social Media :

Perawatan Gigi Untuk Ibu Hamil Perlu Karena Gigi Berlubang Bisa Memicu Keguguran

Perawatan gigi untuk ibu hamil penting dilakukan agar tak berdampak pada janin.

2. Bersihkan lidah

Membersihkan lidah sama pentingnya dengan menyikat gigi . Oleh karena itu sebaiknya lakukan kebiasaan menyehatkan tersebut segera setelah selesai menyikat gigi.

Baca Juga: Pemprov DKI dan Kemenkes RI Rilis Daftar RS di Jakarta yang Punya Serum Anti Bisa Ular

3. Batasi penggunaan floride

Floride merupakan bahan yang umum digunakan dalam pasta gigi dan obat kumur. Floride memperkuat enamel gigi dan membuat gigi terhindar dari pembusukan.

Namun penggunaan floride secara berlebihan juga dapat menyebabkan bintik-bintik putih pada gigi.

4. Memperbanyak asupan kalsium

Selama masa kehamilan,kita membutuhkan banyak asupan kalsium untuk kesehatan tubuh dan janin.  

Hal ini akan mempengaruhi gigi menjadi mudah rapuh. Oleh karena itu perbanyak asupan kalsium di dalam makanan.

Baca Juga: Hati-hati Dengan Hewan Peliharaan, Wanita Ini Langsung Sesak Napas Terinfeksi Bakteri Setelah Dijilat Anjingnya

5. Hindari makanan tinggi gula

Untuk memudahkan perawatan gigi selama masa kehamilan, hindari mengonsumsi makanan dengan kandungan gula yang tinggi.

Bakteri dalam mulut akan memecah gula dan menghasilkan asam yang dapat merusak gigi. (*)

#brantasstunting