Find Us On Social Media :

Berencana Melakukan Operasi Sesar? Ketahui Dulu Manfaat Sekaligus Risikonya bagi Ibu dan Bayi

Para ibu yang berencana menjalani operasi caesar perlu tahu dulu manfaat sekaligus risikonya.

Bukan berarti bahwa hal-hal ini sudah pasti tidak akan terjadi, namun kemungkinan risiko-risiko tersebut lebih rendah daripada jika melahirkan secara normal.

Beberapa ibu hamil mungkin perlu merencanakan operasi sesar, terutama jika ibu mengandung lebih dari satu bayi atau jika ibu memiliki kondisi medis atau infeksi.

Baca Juga: Persalinan Lewat Operasi Sesar Bisa Dilakukan Berkali-kali, Tapi...

Operasi sesar dapat menjadi pilihan paling aman jika ibu khawatir dengan kesehatannya atau bayinya.

Ibu hamil mungkin juga memerlukan operasi sesar jika mengalami keadaan darurat selama persalinan.

Baca Juga: Masih Takut Operasi Sesar? Berikut 14 Tips Pemulihan Cepat dan Lancar, Terbukti!

Misalnya persalinan tidak mengalami kemajuan sebagaimana mestinya atau bayi dalam posisi yang buruk atau terlalu besar untuk persalinan normal.

Akan tetapi, layaknya operasi medis lainnya, melakukan operasi sesar juga memiliki risiko bagi ibu dan bayinya.