Perlu diketahui, jika sejak dalam kandungan gizi anak sudah baik, maka status gizi anak kedepannya pun akan baik saat dilahirkan.
Baca Juga: Badan Gemuk Ternyata Ada Manfaatnya, Bisa Lindungi Tubuh Dari Kanker
Sehingga dengan asupan nutrisi yang terpenuhi akan turut mendukung pertumbuhan dan perkembangan anak selanjutnya.
Seperti dikatakan sebelumnya 1000 hari pertama kelahiran anak masa-masa kritis anak dalam mencapai pertumbuhan dan perkembangannya yang baik.
Baca Juga: Bertahan Hidup Dengan Satu Ginjal, Karenanya Vidi Aldiano Dilarang Mengonsumsi Makanan Sehat Ini
Maka dengan didukungnya asupan gizi yang baik sejak dalam kandungan, anak pastinya akan terbantu saat dalam tumbuh dan kembang nantinya.(*)
#berantasstunting