Penelitian yang dipublikasikan dalam Journal of Nutrition Education and Behavior ini mengatakan menonton program televisi semacam itu bisa mendorong anak-anak untuk membuat pilihan makanan yang lebih sehat.
Baca Juga: Bahaya Kopi Sachet, Risikonya Bisa Munculkan Pemicu Penyakit Mematikan
Apalagi efek positif dari program ini disebut dapat bertahan bahkan hingga dewasa.
Temuan tersebut diketahui setelah para peneliti menganalisis data dari 125 anak-anak, berusia 10 hingga 12 tahun, di lima sekolah di Belanda.
Baca Juga: Memberi Minum Air Putih Pada Bayi 0-6 Bulan Bisa Membunuhnya
Dimana mereka meminta setiap anak untuk menonton program memasak khusus anak yang tayang di televisi selama 10 menit.
Kemudian anak-anak diberi pilihan camilan sebagai bentuk hadiah keikutsertaan.