Find Us On Social Media :

Berita Kesehatan Demam: Perhatikan Cara Membuat Kompres Dingin Yang Benar Agar Tidak Salah Lagi

Kompres dingin untuk demam tak bisa sembarangan, begini cara yang benar.

GridHEALTH.id - Kompres dingin selalu menjadi andalan para orangtua saat anaknya menderita demam disertai panas tinggi.

Biasanya kompres dingin dibuat dari bahan beku atau dingin seperti satu pak es, atau kain basah yang dingin.

Kompres dingin ini berguna sekali untuk menurunkan suhu panas akibat demam yang dialami.

Akan tetapi kegunaannya baru bisa diterima, jika kita benar menggunakannya.

Baca Juga: Berita Kesehatan Demam; Tips Jitu Ayudia Bing Slamet Tangani Anak Tantrum Akibat Demam

Pasalnya meski terlihat sepele, membuat kompres dingin ternyata tidak bisa sembarangan.

Lantas seperti apa kompres dingin yang dapat digunakan untuk demam?