Find Us On Social Media :

Early Detection Cancer Kunci Mengurangi Penderita Kanker yang Kini Menjadi Penyebab Kematian Kedua di Dunia

Kanker merupakan penyakit penyebab Kematian terbesar kedua di dunia. Pentingnya kesadaran masyarakat dalam mengurangi angka penderita kanker payudara.

Masih menurut Rochelle Chaikem, apa yang Pfizer lakukan selama ini adalah selalu berinovasi untuk menghadirkan terapi pengobatan kanker di waktu dan kondisi yang tepat, sesuai kebutuhkan pengobatan pasien (patient journey)

Adapun salah satu wujud komitmen Pfizer; mengembangkan pengobatan inovatif untuk kanker payudara. Apalagi kita semua tahu jika hingga sekarang ini kanker payudara adalah yang tertinggi di Indonesia.

Baca Juga: Jangan Dibuang, Kulit Bawang Merah Bisa Untuk Obat Kanker dan Insomnia

Karena itulah, bersama dengan semua pihak, Pfizer dalam waktu dekat akan menyosialisasikan program bantuan pasien atau Patient Assistance Program bagi pasien kanker payudara.

“Melalui Diskusi Nasional ini, semua pihak dapat mengembangkan solusi kreatif dan inovatif dalam menangani Kanker dengan mengembangkan manajemen Kanker yang komprehensif bagi pasien,” tandas Rochelle Chaikem.

Dari diskusi tersebut disimpulkan bahwa early detection cancer harus ditingkatkan untuk menemukan kanker dalam stadium dini agar angka kesembuhan tinggi dan efisiensi biaya.

Untuk Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), penggunaan obat-obatan kanker harus on label dan friendly price.

Baca Juga: Kandungan Oleocanthal Dalam Minyak Zaitun Dipercaya Ampuh Membunuh Sel Kanker Payudara

Untuk menjaga mutu pelayanan kanker di Indonesia, harus diadakan standarisasi layanan kanker.

Dalam penanggulangan kanker, organisasi pasien/organisasi masyarakat sangat membantu pasien, RS, maupun pemerintah.