Find Us On Social Media :

Jika Mengalami Cantengan Seperti Ini Segera ke Dokter, Karena Berisiko.....

Ini yang bisa terjadi akibat cantengan pada kuku

GridHealth.id - Cantengan merupakan sebuah kondisi ketika kuku tangan maupun kaki mengalami infeksi. Dalam istilah lain, cantengan dapat disebut dengan paronychia.

Cantengan bisa terjadi akibat kulit di sekitar kuku bermasalah sehingga memungkinkan bakteri menyerang.

Baca Juga: Sedang Cantengan? Ikuti Tips Ampuh Menyembuhkannya Berikut Ini, Tidak Sakit Kok!

Jenis bakteri yang biasanya menimbulkan cantengan adalah Candida, Staphylococcus, dan Enterococcus.

Dilansir dari Medical News Today, beberapa gejala atau ciri-ciri cantengan, antara lain:

- kulit kemerahan dan bengkak di sekitar kuku yang teriritasi

- timbul gumpalan nanah di sekitar kuku yang teriritasi

- kuku berubah bentuk, warna, dan tekstur

- kuku terlepas dari jari yang terinfeksi

Baca Juga: Jangan Panik, Wanita Ini Berhasil Sembuh Dari Infeksi Virus Corona

Cantengan bisa terjadi akibat hal-hal sepele yang terkadang tidak kita perhatikan, misalnya menggunakan sepatu yang kekecilan.

Memakai sepatu dengan ukuran yang tidak sesuai bisa menyebabkan sepatu jadi terasa ketat dan menambah tekanan pada kaki sehingga bisa menimbulkan cantengan.

Oleh sebab itu, ada baiknya untuk memakai sepatu dengan ukuran yang pas dengan kaki.

Selain sepatu yang terlalu kecil, tidak memotong

ku kaki yang dipotong terlalu pendek dapat menyebabkan kuku melengkung dan tumbuh kedalam.

Begitu pula dengan mencabut atau merobek ujung kuku dapat menyebabkan cantengan.

uka terbuka yang tidak kunjung sembuh sehingga membutuhkan operasi untuk mencegah pembusukan dan kematian jaringan.

Baca Juga: Kaki Melepuh Hingga Menjadi Nanah, Dokter Tidak Dapat Mendiagnosis Penyakit Wanita 28 Tahun Ini

Meski cantengan bisa diobati sendiri di rumah, tetapi kalau cantengan sudah sampai menimbulkan ketidaknyamanan yang parah pada kaki, akibat nanah, atau kemerahan yang terlihat, Kementerian Kesehatan menyarankan untuk segera konsultasikan ke dokter.(*)

 #berantasstunting