Find Us On Social Media :

Takut pada Virus Corona? Ini 3 Kelemahannya, Agar Terhindar Dari Covid-19

ilustrasi - cegah infeksi dengan mengenali kelemahan virus corona.

GridHEALTH.id - Takut pada Virus Corona? Ini 3 Kelemahannya, Agar Terhindar Dari Covid-19

Meski belum ditemukan penawarnya, virus corona rupanya memiliki kelemahan-kelemahan yang bisa kita manfaatkan agar terhindar dari infeksinya.

Baca Juga: Dibantu Sahabat Patungan Biaya Rumah Sakit sampai Rp 30 Juta, Polo Srimulat Kini Masih Terbaring Lemah Akibat Sakit Paru-paru

Tak bisa dipungkiri, pandemi virus corona (Covid-19) semakin mewabah setiap harinya.

Berdasarkan data terbaru worldometers.info/coronavirus tanggal 20 Juli 2020, tercatat ada 14,633,038 total kasus positif di seluruh dunia.

Dengan rincian kematian 608,539 kasus, yang sudah sembuh 8,730,163 kasus, dan sisanya masih harus mendapatkan penanganan medis.

Baca Juga: Luar Biasa, Saat Pandemi Covid-19 Judi Togel di Tasikmalaya Marak, Modalnya Dana Bansos

Melihat hal itu, belum dapat dipastikan kapan berakhirnya pandemi Covid-19 ini, terlebih obat dan virus untuk mengatasi virus corona pun belum juga ditemukan.

Untuk itu, penting bagi kita untuk selalu mencegah infeksi ini semakin meluas salah satunya dengan mengenali kelemahan virus corona ini.

Sebab meski belum ditemukan penawarnya, virus corona rupanya memiliki kelemahan-kelemahan yang bisa kita manfaatkan agar terhindar dari infeksinya.

Baca Juga: Dibantu Sahabat Patungan Biaya Rumah Sakit sampai Rp 30 Juta, Polo Srimulat Kini Masih Terbaring Lemah Akibat Sakit Paru-paru