Find Us On Social Media :

Jangan Sepelekan Tulang Ekor Sakit saat Hamil Muda, Lakukan 8 Hal Ini untuk Mengatasinya

Cara mengatsai sakit pada tulang ekor saat hamil muda

GridHEALTH.id -  Masa kehamilan merupakan masa-masa yang ditunggu bagi para wanita yang telah memiliki pasangan.

Namun tahukah, di masa kehamilan ini, kondisi tubuh wanita akan mengalami perubahan, misalnya pada tulang ekor ibu hamil.

Baca Juga: Penelitian: Wanita yang Hamil di Usia Ini Berpeluang Besar Lahirkan Anak Cerdas

Hal ini bisa dikarenakan adanya pertambahan berat janin dalam kandungan.

Akan tetapi, tak menutup kemungkinan bahwa sakit pada tulang ekor ini sering dialami pada wanita hamil muda di trimester pertama.

Baca Juga: Bikin Calon Penumpang Pesawat Tak Tenang, Dokter Rapid Test Pelaku Pemerasan dan Pelecehan Seksual di Bandara Soetta Ditetapkan Sebagai Tersangka

Lantas, apa sebenarnya yang menyebabkan tulang ekor sakit saat hamil muda?