Find Us On Social Media :

Inilah Masker yang Digunakan Dokter Norman, Sehingga Terhindar dari Covid-19 Meski Sering Lakukan Operasi

Dokter Spesialis Bedah Orthopaedi dan Traumatologi Norman Zainal.

GridHEALTH.id - Sebagai seorang dokter spesialis bedah Orthopaedi dan Traumatologi, Norman Zainal mengatakan tetap harus melakukan tugasnya selama pandemi ini berlangsung.

Baca Juga: Laporan dari RSD Wisma Atlet, 10 Ribu Lebih Pasien Covid-19 yang Dirawat Sudah Sembuh

Dimana ia tetap harus melakukan operasi bedah pada pasien yang membutuhkan.

Norman menjelaskan selama menjalankan tugasnya itu, masker menjadi kunci dirinya terhindar dari infeksi virus corona (Covid-19).

Hal itu disampaikan Norman dalam diskusi virtual yang diadakan oleh Satgas Penanganan Covid-19 dengan tema "Pencegahan Covid-19: Beda Masyarakat, Beda Strategi?", Kamis (1/10/2020).

"Kenapa? Karena kalau saya (positif) covid, droplet saya ke luar melalui mulut ketika saya bicara, terhalang oleh masker saya," ujarnya.

Baca Juga: Laporan dari RSD Wisma Atlet, 10 Ribu Lebih Pasien Covid-19 yang Dirawat Sudah Sembuh

Baca Juga: Rumah Sakit 'Covidkan' Pasien Meninggal, Ganjar Pranowo; 'Ini Sudah Terjadi di Jateng'