GridHEALTH.id - Sperma jika masuk melalui tua falopi lalu menuju indung telur, maka akan terjadi pembuahan.
Setelah pembuahan sukses maka akan terjadi kehamilan.
Hal itu bisa terjadi manaka sperma masuk lewat jalan ejakulasi saat berhubungan intim.
Tapi apa jadinya jika sperma mauk melalu mulut dan tertelan atau ditelan?
Jika itu yang terjadi bisa dipastikan tidak akan terjadi pembuahan dan kehamilan.
Saat perempuan menelan sperma, melansir mensjournal.com, alur yang terjadi tidak akan berujung pada sistem reproduksi.
Sama seperti saat menelan makanan dan minuman, sperma masuk ke dalam kerongkongan akan berakhir di sistem pencernaan.
Zat di dalam pencernaan akan membunuh sperma sehingga tidak dapat berfungsi sebagaimana mestinya, sehingga mustahil untuk mengakibatkan kehamilan.
Satu hal yang harus diperhatikan, jika menelan sperma.
Baca Juga: Donald Trump Tentang Covid-19 yang Menginfeksinya; Saya Kebal, Bisa Keluar Dari Ruang Bawah Tanah