Find Us On Social Media :

Strategi Jokowi Hadapi Corona di Indonesia; Dapatkan Vaksin Covid-19 dengan Cepat, Jangan Tergesa-gesa Membagikan

Penjelasan Jokowi prihal vaksin Covid-19 di Indonesia

Meski begitu, Jokowi menegaskan bahwa vaksin tersebut baru akan disuntikkan ke masyarakat setelah melalui tahap uji klinis yang benar.

Jadi tidak serta merta vaksin yang dibeli dari negara lain itu langsung dibagikan ke masyaraat.

Tapi diuji terlebih dahulu secara klinis dan halalnya.

Baca Juga: Walau Rasanya Tidak Manis 6 Makanan dan Minuman Ini Tinggi Gula

Jika semua hasil uji baik, dan bisa diberikan untuk rakyat Indonesia, baru vaksin tersebut disebarluaskan ke seluruh masyarakat.

Dengan begitu, vaksin dipastikan efektif menangkal virus Covid-19 serta aman dan tak menimbulkan efek samping.

"Jangan sampai kita tergesa-gesa ingin vaksinasi sehingga kaidah-kaidah saintifik, data-data sains, standar kesehatan ini dinomorduakan. Tidak bisa," kata Jokowi.

Baca Juga: 4 Cara Alami Turunkan Berat Badan Pasca Melahirkan Tanpa Harus Ganggu Produksi ASI

Selain itu, Jokowi menekankan strategi komunikasi publik terkait vaksin juga harus disiapkan dengan baik.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Sebut Kapala Daerah di Jateng yang Sengaja Tiadakan Tes Covid-19; 'Mau Dapat Penghargaan'