Find Us On Social Media :

Coba Minum Air Seduhan Mengkudu Selama 7 Hari, Khasiatnya Bisa Turunkan Darah Tinggi

Air seduhan mengkudu mampu kontrol darah tinggi.

GridHEALTH.id - Meski memiliki aroma yang tidak sedap, tapi khasiat tersembunyi dari buah mengkudu ternyata tidak bisa dianggap sepele.

Dimana mengkudu rupanya memiliki khasiat menurunkan darah tinggi.

Hal ini tentu menjadi kabar baik bagi penderita hipertensi, dimana mereka bisa menjadikan mengkudu sebagai alternatif pengontrol tekanan darahnya selain obat resep dokter.

Baca Juga: Ridwan Kamil Bakal Berhentikan Wisatawan di Jawa Barat; 'Jangan Kaget'

Diketahui penderita hipertensi wajib untuk selalu menjaga tekanan darahnya agar terhindar dari komplikasi.

Menurut Centers for Disease Control and Prevention (CDC), ketika tekanan darah tinggi, pembuluh darah arteri akan mengeras, sehingga aliran darah bisa tidak lancar.

Ketika suplai darah tidak lancar di tubuh ke organ-organ tubuh yang membutuhkan, apalagi jantung, maka hal itu akan menimbulkan berbagai masalah kesehatan, termasuk serangan jantung, stroke dan penyakit kardiovaskular lainnya.

Dilansir dari situs resmi Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Kementerian Pertanian, buah mengkudu mengandung zat skopoletin yang berfungsi mengatur tekanan darah.

Baca Juga: Ahli Biologi Mokuler Geram Tahu Kasus Kematian Covid-19 Pertama di Indonesia Baru Diumumkan Pemerintah Bulan Ini

Baca Juga: Batal Diberikan pada November, Jokowi Pastikan Vaksinasi Covid-19 Akan Dimulai Desember 2020, Yakin?