Find Us On Social Media :

Saat Alami Gangguan Tulang Belakang, Ini Cara Mengobati dan Meredakan Nyerinya

Ilustrasi gangguan tulang ekor

Nantinya, dokter akan melakukan beberapa pengujian untuk menentukan penyebab tulang ekor sakit. Apakah disebabkan oleh patah tulang, perubahan degeneratif, atau tumor.

Dalam melakukan pengobatan, ada beberapa jenis perawatan yang bisa dilakukan. Seperti;

Pertama, bisa menggunakan terapi fisik. Saat melakukan terapi, kita akan belajar beberapa teknik relaksasi.

Kedua, bisa melakukan pemijatan pada otot di sekitar tulang ekor sehingga rasa sakit bisa berkurang.

Baca Juga: Ingin Kendalikan Corona, Luhut Kembali Janjikan Vaksinasi Covid-19 Siap di Minggu Ketiga Desember 2020

Ketiga, sakit yang terasa di bagian tulang ekor bisa diobati dengan mengonsumsi beberapa jenis obat.

Kita bisa mengonsumsi antidepresan, antiepilepsi, dan suntikan anestesi lokal.

Jika semua jenis pengobatan tersebut tak mengobati rasa sakit yang dialami, dokter biasanya akan menyarankan operasi.

Sementara itu ada juga beberapa cara untuk meredakan rasa sakit di tulang ekor, di antaranya;

Baca Juga: 5 Manfaat Kesehatan Buah Kesemek Yang Bentuknya Tidak Secantik Buah Lain, Salah Satunya Turunkan Darah Tinggi