Find Us On Social Media :

Organ Intim Perempuan Berdarah Saat Bercinta, Bukan Tanda Masih Perawan, Tapi 8 Kondisi Kesehatan Ini

Keluar darah saat hubungan intim, bukan tanda keperawanan.

"Polip dapat dirawat pada pasien rawat jalan dengan operasi kecil," kata Dr. Henderson.

3. Vagina kurang pelumasKekeringan ditambah gesekan berlebihan bisa menyebabkan pendarahan.

Baca Juga: Penelitian Membuktikan Anak dengan Diabetes Memiliki Gangguan Mood Kekeringan vagina pun bisa terjadi karena sejumlah alasan, salah satunya menopause.

Atau bisa jadi kamu tidak terangsang dengan baik."Jika seks terasa tidak nyaman, pelumas tambahan sangat membantu," kata Dr Ian Currie, konsultan ginekolog di BMI The Chiltern Hospital.4. Perdarahan ektropion

Baca Juga: Musim Hujan Telah Tiba, Waspadai Risiko Anak Terkena DiareIni mungkin terdengar menakutkan, tetapi perdarahan ektropion juga dikenal sebagai erosi serviks.Kondisi ini lebih sering terjadi pada wanita muda.Karena area pembuluh darah halus di pintu masuk serviks lebih sensitif.

Baca Juga: Jangan Lagi Dibeli! Saus Sambal Botolan dengan Ciri Ini Bisa Sebabkan Kanker

Seiring bertambahnya usia, area sel ini bergerak ke dalam serviks.Tidak perlu khawatir jika ini hanya terjadi sekali.Tetapi jika muncul secara teratur, jangan diabaikan.

5. Menderita endometriosis

Baca Juga: Waspadai Gangguan Pramenstruasi Dysphoric, Gangguan Mental Sebelum Haid yang Lebih Parah