Find Us On Social Media :

2 Scrub Berbahan Dasar Buah Buatan Sendiri Untuk Muluskan Kaki

Kaki yang mulus dan cerah bisa didapat dengan rajin mengangkat sel kulit mati dengan cara di scrub.

GridHEALTH.id - Penumpukan kulit mati bisa membuat kulit kita terlihat  kusam, kering dan tampak tak bernyawa. Begitu juga kulit di kaki.

Faktanya, kaki kita lebih banyak terpapar faktor-faktor seperti matahari, polusi, kotoran, dll. Jadi sangat penting untuk merawat kulit di kaki yang justru sering kali terabaikan.

Merawat kaki bukanlah tugas yang membosankan, kita hanya perlu menyediakan waktu untuk itu. Ini terutama mencakup pengangkatan sel kulit mati melalui pengelupasan.

Mengangkat sel kulit mati secara rutin akan mencerahkan kulit dan membantu dalam peremajaan.

Baca Juga: Dampak Buruk Terlalu Sering Melakukan Scrub Wajah pada Kesehatan Kulit

Baca Juga: Kebanyakan Gula Atau Kebanyakan Garam, Mana Lebih Berbahaya?

Di bawah ini adalah beberapa lulur kaki dengan menggunakan buah-buahan untuk memanjakan kaki kita.