Find Us On Social Media :

Muncul Klaster Rumah Sakit di Semarang, Penyebabnya Ada Oknum Bidan Enggan Pakai Masker Saat Bertugas

Klaster rumah sakit muncul di Semarang, penyebabnya oknum bidan enggan menggunakn masker saat bertugas.

Sumiarsih juga menuturkan, telah dilakukan revisi standar pelayanan dan kompetensi bidan sebagai hasil musyawarah daerah (Musda) IBI Jateng beberapa waktu lalu.

Ia mengatakan revisi standar pelayanan tersebut untuk menjaga eksistensi bidan yang profesional dan berwawasan global.

Rumusan itu dapat menjadi acuan penyusunan program kerja bidan di tingkat kabupaten dan kota.

Baca Juga: Seorang Peneliti Menghitung Jumlah Manusia Makan Plastik Dalam Sebulan, Jumlahnya Bikin Syok!

Sementara itu Ketua IBI Kabupaten Semarang, Sundari mengatakan, saat ini anggotanya sebanyak 900 orang dan selama kepemimpinannya, telah dilakukan sosialisasi dan penerapan standar pelayanan kebidanan sesuai UU Nomor 4 Tahun 2019.

Pada muscab kali ini, lanjutnya, ada enam calon ketua yang mengikuti pemilihan. Mereka berasal dari perwakilan ranting Tengaran, Sumowono, Bergas, Ambarawa dan Tuntang.

“Kami berharap pengurus baru nantinya dapat menjadikan bidan sebagai profesi yang lebih bermartabat,” ujar dia.(*)

Baca Juga: Dikabarkan 6 Orang Meninggal Dunia, Benarkah Vaksin Covid-19 Pfizer Sebabkan Kemandulan bagi Wanita?

 #berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL