GridHEALTH.id - Refleks adalah gerakan tubuh yang tidak disadari.
Biasanya reflek ini menetap karena faktor kebiasaan yang sudah sejak lama dan sering dilakukan.
Baca Juga: Fakta Menarik Konsumsi Garam dan Tingkat Kematian Akibat Covid-19
Tapi awas, tiga refleks berikut yang dianggap biasa, tapi jorok jika dilakukan sembarangan, justru bisa membuat kita terinfeksi virus corona, penyebab penyakit Covid-19.
Tiga refleks tersebut biasanya sudah dikendalikan oleh orangtua saat masih anak-anak.
Tapi tidak sedikit yang tetap saja melakukannya.
Baca Juga: Penasaran Sebanyak Apa Darah yang Hilang Selama Haid? Ternyata Segini
Apa saja refleks tersebut?
Tidak lain adalah ngupil, menyentuh wajah - termasuk mengusap wajah dan hidung, serta menginggit kuku.