Find Us On Social Media :

Pria Ini Langsung Kritis Usai Pencet Jerawat di Dagu, Sampai Harus Dirawat di ICU Sebulan

Bahaya memencet jerawat di hidung sembarangan.

Memecah jerawat dalam area "Segetiga Kematian" dapat menimbulkan kekhawatiran karena suplai darah dalam area wajah ini, menurut Jeremy Brauer, profesor klinis determatologi di NYU Langone Medical Center.

Pembuluh darah yang berada di belakang soket mata mengarah ke "sinus kovernosus" yang terletak di otak, ata ahli tersebut.

Dia mengatakan kepada Men's Health bahwa ketika kita memetik atau memecahkan jerawat, kotoran dari tangan kita dan bakteri di udara dapat menginfeksi luka terbuka, memicu infeksi serius.

Baca Juga: Ada 3 Sesi Penyuntikan Vaksin Covid-19 di Istana Negara, Raffi Ahmad Susul Presiden Jokowi di Sesi Pertama

Pembuluh darah di belakang mata kita membentuk gumpalan yang mengandung infeksi, yang pada gilirannya memberi tekanan pada otak yang menyebabkan kelumpuhan sebagian atau seluruhnya.

Dalam beberapa kasus bahkan dapat mengakibatkan kematian.

Jika tidak diobati, infeksi pada rongga sinus juga dapat menyebabkan hilangnya penglihatan, abses otak, dan meningitis.(*)

Baca Juga: Berita Kesehatan Terapi Jeruk Nipis: Sebagai Obat Alami Asam Urat, Simak Cara Buatnya

 #berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL