Find Us On Social Media :

RS Rujukan Covid-19 Penuh, Pemprov DKI Jakarta Tambah 21 Rumah Sakit, Ini Daftarnya!

Pemprov DKI Jakarta menambah 21 rumah sakit rujukan khusus pasien vaksinasi Covid-19.

GridHEALTH.id -  Lonjakan kasus Covid-19 di Indonesia nyatanya telah membuat beberapa rumah sakit hingga tenaga kesehatan kewalahan.

Kabarnya, beberapa rumah sakit rujukan Covid-19 mulai dipenuhi pasien hingga harus menolak beberapa pasien baru lainnya.

Baca Juga: Ditolak 10 RS Rujukan Covid-19, Seorang Warga Depok Alami Sesak Napas hingga Meninggal dalam Taksi Online

Hal ini pun terjadi di DKI Jakarta yang mulai merasakan kekurangan rumah sakit rujukan Covid-19.

Akibat hal tersebut, Pemperintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akhirnya menambah 21 rumah sakit tambahan sebagai rumah sakit rujukan.

Baca Juga: Hubungan Vertigo dan Covid-19, Seperti Dialami Oleh Almarhum Farida Pasha

Adapun daftar 21 rumah sakit tambahan tersebut, yaitu: