Find Us On Social Media :

Prediksi Lonjakan Kasus Covid-19 di Februari 2021, Menkes Budi: 'Angpao Dikirim Lewat Transfer Saja'

Meneks Budi minta umat Kong Hu Cu kirim angpao lewat jasa daring

GridHEALTH.id - Tahun Baru Imlek (Chinese New Year) kali ini memang sedikit berbeda dengan Imlek tahun-tahun sebelumnya.

Pasalnya, para umat Kong Hu Cu harus merayakan Tahun Baru Imlek dalam kondisi pandemi Covid-19 yang masih merajalela di Tanah Air.

Baca Juga: Jelang Libur Imlek, Pemerintah Tetapkan Masa Berlaku Tes Covid-19 Hanya 1x24 Jam

Tak hanya itu, Tahun Baru Imlek ini juga dikabarkan masih dalam kondisi lonjakan kasus Covid-19 yang kian meningkat.

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin sempat memprediksi bahwa lonjakan kasus virus corona (Covid-19) di Indonesia akan terjadi pada bulan Februari 2021.

Baca Juga: Jokowi Umumkan Pedagang Pasar hingga Karyawan Mal Akan Divaksinasi Pekan Depan

Untuk itu, Menkes Budi menyarankan bagi umat Kong Hu Cu untuk mengirimkan angpao Tahun Baru Imlek melalui transfer.