Find Us On Social Media :

Tahukah, Seperti Apa Organ Reproduksi Perempuan yang Sehat Itu?

Ciri organ reproduksi perempuan yang sehat.

Dari sini tentu kita bisa memahami, organ reproduksi perempuan yang sehat itu adalah organ reproduksi yang tidak menunjukkan adanya gangguan.

Menurut dr. William Wahono, Sp.OG, melansir nakita.id (8 Maret 2021), organ reproduksi yang sehat itu cirinya, “Mulai dari tidak adanya keputihan abnormal, siklus haid teratur, tak masalah jika ada nyeri haid, tapi bukan rasa nyeri yang hebat.”

Nah, supaya organ reproduksi tetap sehat, dr. William membagikan beberapa tipsnya;

Baca Juga: Jarang Disadari, 7 Tanda Ini Bisa Jadi Awal dari Pertumbuhan Kanker Serviks

“Hindari makanan yang berminyak, mengandung kolesterol, semua makanan yang ‘enak’ itu dibatasi,” ujar dr. William.

Olahraga penting bagi kesehatan reproduksi. Dengan berolahraga metabolisme tubuh akan tetap terjaga dan otomatis organ reproduksi pun sehat.

Penting juga, selalu menjaga kebersihan organ intimnya.

Baca Juga: Sebelum Berhubungan Badan, Ketahui Durasi Sperma Bertahan di Dalam Organ Intim Wanita