Find Us On Social Media :

Digital Health Aplikasi Untuk Antisipasi Penularan TBC Saat Pandemi Covid-19

Pemanfaatan digital health untuk mengantisipasi penularan tubekulosis (TBC)

Lebih lanjut, dr Vensi mengatakan masyarakat bisa mulai memanfaatkan aplikasi digital health untuk mengantisipasi penyebaran TBC, seperti menggunakan aplikasi Sobat TB.

Menurutnya Sobat TB merupakan aplikasi digital yang dirancang untuk meningkatkan akses informasi TBC yang akurat, kemudahan akses fasilitas pelayanan kesehatan TBC, serta inovasi deteksi dini TBC dengan fitur skrining mandiri.

Aplikasi ini juga menjadi sarana untuk masyarakat umum, pasien, organisasi pasien, tenaga medis untuk dapat berbagi informasi dalam meningkatkan layanan TBC di Indonesia.

Baca Juga: Sempat Jalani Operasi Usus Besar yang Bocor, Ustaz Maaher Ternyata Mengidap TB Usus

Saat ini, aplikasi ini sudah dapat diunduh melalui Play Store.

Karenanya untuk mengantisipasi penularan TBC saat pandemi tak ada salahnya juga kita mulai memanfaatkan aplikasi digital health yang ada selain menjalankan perilaku hidup bersih dan sehat tentunya.(*)

Baca Juga: Jalani Perawatan di Ruang Isolasi, Wanita Ini Diperkosa Pegawai Rumah Sakit

 #berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL