Find Us On Social Media :

Khasiat Dahsyat Teh Daun Salam Untuk Kesehatan Jika Dikonsumsi Secara Rutin

Khasiat teh daun salam untuk kesehatan tubuh.

"Ramuan teh daun salam merupakan stimulator insulin dan membantu meningkatkan laju metabolisme seseorang," kata Dr Anju Sood.

Diketahui membuat teh daun salam cukup mudah, kita bisa membuatnya sendiri di rumah.

Cukup siapkan daun salam 2 lembar, kayu manis 1 batang atau bubuk kayu manis setengah sendok teh, dua gelas air lemon, madu.

Baca Juga: 10 Khasiat Air Rebusan Daun Salam ini Sungguh Dahsyat, Mau Coba?

Rebus daun salam dan kayu manis dengan dua gelas air selama lima sampai enam menit.

Setelah itu, matikan api dan tutup panci selama tiga sampai empat menit. Saring air rebusan tersebut dan tambahkan lemon dan madu.

Kita bisa minum teh daun salam secara sekaligus. Namun ada baiknya, kita minum teh tersebut pada pagi hari secara rutin atau bisa juga saat sahur jika sedang berpuasa. (*)

Baca Juga: Sering Digunakan dalam Masakan, Daun Salam Redakan Migrain hingga Punya 12 Manfaat Lainnya

 #berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL