Find Us On Social Media :

Lewat Program Home Care dan Home Delivery, Vaksinasi Covid-19 Lansia Kini Aman dan Mudah

Vaksinasi Covid-19 lansia kini dipermudah dengan program Home Care dan Home Delivery.

Oleh karena itu, pendekatan layaknya keluarga diperlukan.

“Salah satu cara yang kita pakai adalah melalui keluarga."

"Sebagai contoh, kemarin ada 30 lansia yang mau divaskin pagi ini, mendadak bilang tidak mau."

Baca Juga: Kebijakan Baru Menkes Budi Gunadi, Anak Muda Boleh Vaksinasi Asalkan Bawa Lansia

"Lalu, kita kumpul keluarga pelan-pelan dirayu, akhirnya pagi ini berhasil 30 orang divaksin,” lanjutnya menjelaskan.

Terakhir, Adharta Ongkosaputra menjelaskan bahwa vaksin aman dan akan diberikan untuk orang yang sehat, bukan seperti obat.

“Vaksin beda dengan obat, kalau obat untuk orang sakit, vaksin bukan untuk orang sakit. Vaksin untuk orang sehat, 100 % harus sehat,” tutup Adharta Ongkosaputra.(*)

Baca Juga: Beredar Kabar Lansia Sudah Bisa Divaksin Covid-19 Gratis di RSPI Bintaro, Syaratnya Ada yang Janggal?

 #berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL

Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul Vaksinasi Lansia Jadi Semakin Mudah dengan ‘Program Home Care dan Home Delivery’