- sulit bernafas
- semburat kebiruan di sekitar mulut
- kulit pucat atau keabu-abuan
- suhu tubuh tinggi (di atas 38,0 derajat C diambil secara rektal)
- suhu tubuh rendah (di bawah 36,6 derajat C diambil secara rektal), meskipun dibungkus dengan pakaian dan selimut
Baca Juga: Tidak Semua Pendarahan pada Kehamilan adalah Keguguran, Belajar dari Kasus Aurel Hermansyah
Diagnosis infeksi
Sejumlah tes dapat digunakan untuk mendiagnosis infeksi.
Namun, hasil tes biasanya membutuhkan dua hingga tiga hari, baru diketahui hasilnya.
Jadi selama menunggu dokter akan meresepkan antibiotik.(*)