- Untuk ketombe yang parah, sisir, sikat, sarung bantal, dan handuk harus dicuci setiap hari, dengan air sabun hangat.
- Tambahkan beberapa tetes larutan antiseptik. Ketombe yang parah bisa memicu timbulnya jerawat di wajah, bahu, dan punggung.
Baca Juga: Studi: Asap Tembakau Meningkatkan Risiko Obesitas Pada Anak-anak
Baca Juga: Studi: Makan Makanan Pedas Ternyata Dapat Memperpanjang Umur
- Sertakan buah-buahan segar, salad mentah, kecambah, sayuran hijau, dan yogurt dalam makanan sehari-hari.
- Minumlah 6 hingga 8 gelas air setiap hari. (*)
#berantasstunting #hadapicorona #bijakGGL