Find Us On Social Media :

Batu Ginjal Kembali Muncul, Ashanty Sebut Anang Hermansyah Jalani Operasi: 'Waktu Itu Sudah Aman, Sekarang Ada Batu Tambahan Lagi'

Ashanty ceritakan kronologis Anang Hermansyah terkena penyakit batu ginjal

Berusahalah untuk mengurangi natrium dalam makanan dan memasangkan makanan kaya kalsium dengan makanan kaya asam oksalat.

Adapun makanan yang kaya asam oksalat, yaitu sayuran (bayam, bit, kale, ubi, dan kentang), kacang-kacangan (kacang tanah, almond, dan mede), buah-buahan (belimbing, alpukat, jeruk, anggur, dan kurma), gandum, serta cokelat.

Baca Juga: Gagal Ginjal Akhiri Karir Musik Tepeng Vokalis Steven & Coconut Treez

Terlepas dari itu, Ashanty menyebutkan bahwa Anang Hermansyah sudah merasakan keluhan usai pulang dari Turki.

"Jadi kemarin dia tahan-tahan sampai dua minggu, harusnya kan dari pas pulang harus dibuka selangnya. Terus sudah sampai pipisnya kayak ada darah tapi bukan darah merah, kayak pink, terus ada pasir-pasir. Akhirnya berselang berapa hari, dapat hari ini," jelasnya.

Sebelumnya, Ashanty juga sempat divonis mengidap penyakit batu ginjal usai pulang liburan dari Turki beberapa waktu lalu. (*)

Baca Juga: 2 Musisi Indonesia Sakit Ginjal, 1 Meninggal Dunia, 1 Sudah Selesai Operasi, Ini Penyebabnya

#hadapicorona