Find Us On Social Media :

Macam-macam Gejala dan Jenis Penyakit Sifilis, Penyakit Infeksi Kelamin yang Sering Menyerang Pria

Gejala penyakit infeksi sifilis.

Bahkan, hampir sebagian besar di antaranya menyerang pria.

Sifilis berkembang secara bertahap, dan gejalanya bervariasi di setiap tahap tersebut.

Tetapi tahapannya mungkin tumpang tindih, dan gejalanya tidak selalu terjadi dalam urutan yang sama.

Seseorang mungkin bisa terinfeksi sifilis dan tidak melihat gejala apa pun selama bertahun-tahun.

Dilansir dari laman mayoclinic.org (19/9/2019), berikut gejala penyakit sifilis berdasarkan jenis tahapannya:

Baca Juga: Jangan Asal Konsumsi, 7 Penyakit Ini Boleh Diresepkan Antibiotik

1. Sifilis primer

Tanda pertama sifilis primer adalah luka kecil, yang disebut chancre. Luka muncul di tempat bakteri masuk ke tubuh.