Find Us On Social Media :

Penelitian pada Hewan, Roti Bakar Berisiko Kanker, Penelitian pada Manusia Tidak Ada Bukti Kuat

Tidak ada bukti kuat yang menunjukan roti bakar menyebabkan kanker pada manusia.

Penting juga bagi industri makanan untuk memperhatikan pedoman ini saat memproduksi dan menyiapkan makanan bertepung.Sementara perdebatan berlanjut mengenai apakah kita harus khawatir tentang akrilamida – ada bukti kuat bahwa banyak faktor gaya hidup lain memiliki dampak signifikan terhadap risiko kanker.

Ini termasuk tidak merokok, menjaga berat badan yang sehat, menghindari alkohol dan mendapatkan aktivitas fisik yang cukup.Ini berarti bahwa ada beberapa langkah sederhana yang dapat dilakukan individu untuk mengurangi risiko kanker mereka, tetapi untuk roti panggang yang terbakar, hal ini masih tanda tanya.(*)

Baca Juga: Vitamin D 1000 – 5000 IU per Hari, Rekomendasi Perkumpulan Dokter Kandungan (POGI), Pada Ibu Hamil Terpapar Covid-19