Find Us On Social Media :

4 Cara Mudah Hilangkan Kutu Rambut, Salah Satunya Pakai Petroleum Jelly

Kutu di rambut.

GridHEALTH.idKutu adalah serangga kecil yang menjadi parasit.

Kutu rambut, kutu dewasa biasanya sebesar biji wijen, biasa ditemukan di rambut dan mengonsumsi darah manusia.

Sedangkan telur kutu sulit dilihat karena ukurannya yang sangat kecil.

Kutu dapat menyebar dengan cepat, terutama jika terjadi kontak erat dengan orang yang di rambutnya terdapat kutu.

Baca Juga: Sama-sama Bikin Gatal di Rambut, Ini Cara Membedakan Ketombe dan Kutu

Jika di kepala kita terdapat kutu, maka akan muncul tanda rasa gatal yang hebat di kulit kepala dan timbul perasaan menggelitik.

Selain itu, maka kulit kepala, leher, dan pundak akan terasa sakit dan menimbulkan bintik merah.

Baca Juga: Inilah 5 Kacang yang Bisa Turunkan Berat Berat Badan, Buktikan