- Pastikan kuku bayi tetap pendek, agar saat gatal mereka tidak menggaruk dan menyebabkan iritasi kulit hingga infeksi.
Baca Juga: Milia Bintik-bintik Putih di Wajah Bayi, Yuk Cari Tahu Penyebabnya
- Bayi yang mengalami dermatitis atopik juga memerlukan lotion pelembap agar kulitnya tidak kering.
Jika dibiarkan, dermatitis atopik bisa menyebabkan kulit bayi menebal, infeksi kulit, dan peradangan karena alergi.
Baca Juga: Cara Merawat Kulit Bayi yang Tepat, Mandi 2 Kali Seminggu Sudah Cukup
Kondisi ini juga menyebabkan bayi sulit tidur, lantaran rasa gatal yang ditimbulkan.
Pemakaian krim steroid terlalu sering, dapat membuat kulit dan jaringan di bawahnya mengalami penipisan. (*)