Find Us On Social Media :

Akanthosis Nigrikans, Tanda Diabetes di Kulit, Menghitam dan Menebal Seperti Beludru

Lipatan kulit gelap dan menebal bisa jadi pertanda penyakit diabetes.

GridHEALTH.id - Siapa sangka perubahan warna kulit menjadi gelap dan menebal bisa jadi pertanda penyatakit diabetes melitus.

Dimana kondisi tersebut disebut sebagai akanthosis nigrikans.

Menurut laman WebMD (6/12/2020), akanthosis nigrikans kondisi kulit yang ditandai dengan munculnya area gelap, perubahan warna seperti beludru di lipatan dan lipatan tubuh.

Serta kulit yang terkena bisa menjadi menebal.

Kasus akanthosis nigrikans paling sering memengaruhi bagian kulit ketiak, selangkangan, bawah payudara dan leher.

Baca Juga: 3 Profesi Berisiko Tinggi Terkena Penyakit Diabetes, Hati-hati