1. Pertahankan kadar glukosa darah dalam kisaran target.
2. Berolahraga secara teratur.
3. Pertahankan berat badan yang sehat untuk tinggi badan.
4. Berhenti merokok.
5. Kurangi tekanan darah dan kadar lipid (lemak) melalui perubahan pola makan dan gaya hidup, dan obat-obatan yang sesuai.
6. Konsultasikan dengan dokter segera jika memiliki gejala termasuk rasa sakit, mati rasa atau kesemutan di tangan atau kaki.
7. Periksakan kaki setidaknya setiap tahun ke dokter, ahli penyakit kaki atau pendidik diabetes.(*)
Baca Juga: Komplikasi Ketoacidosis dan Ketones Pada Penyadang Diabetes, Segera Hubungi Dokter Jika Mengalaminya