GridHEALTH.id - Sama seperti buahnya, daun sirsak juga rupanya memiliki khasiat bagi kesehatan.
Bahkan sejak dulu daun sirsak sering digunakan sebagai obat alami untuk mengobati beberapa penyakit.
Melansir laman WebMD(19/9/2020), daun sirsak mengandung vitamin B, vitamin C, kalsium, zat besi, hingga kalium.
Daun sirsak juga kaya antioksidan termasuk pitosterol, tanin, dan flavonoid.
Diketahui antioksidan sendiri berperan dalam kesehatan secara keseluruhan dan dapat membantu melindungi dari berbagai kondisi kesehatan lainnya.
Tapi ingat, perhatikan cara mengonsumsinya.
Nah, berikut 6 khasiat daun sirsak sebagai obat alami, berikut cara mengonsumsi dan peringatannya.