Find Us On Social Media :

Mengenal Amenorea, Masalah Menstruasi Penyebab Wanita Tidak Haid

Amenorea menyebabkan wanita tidak mengalami haid.

GridHEALTH.idMasalah menstruasi adalah terjadinya gangguan pada pola pendarahan haid.

Setiap wanita memiliki siklus menstruasinya masing-masing. Siklus haid yang normal yaitu 21 hingga 35 hari dan rata-rata mengalami menstruasi dengan siklus 28 hari.

Baca Juga: Fakta; Mereka yang Enggan Divaksin Covid-19 Abai Terhadap Prokes

Menstruasi bisa disebut sebagai rutinitas bulanan para wanita, karena terjadi setiap bulan kecuali saat sedang hamil.

Akan tetapi, terdapat kondisi yang menyebabkan seorang wanita yang sedang tidak hamil, malah tidak haid sama sekali.

Kondisi tersebut merupakan salah satu jenis masalah menstruasi yang disebut dengan amenorea.

Dalam liputan khusus GridHEALTH, Rabu (10/11/2021), Dokter Spesialis Kebidanan dan Kandungan dr. Gorga I.V.W. Udjung, Sp.OG dari RSIA Bunda Jakarta menjelaskan lebih lanjut mengenai amenorrhea.

Baca Juga: Penyandang Diabetes Jangan Sembarangan Menggunting Kuku, Perhatikan 8 Hal Ini