Find Us On Social Media :

Muncul Benjolan di Ketiak Bisa Disebabkan Infeksi, Kapan Harus Waspada?

Benjolan bisa muncul diketiak akibat adanya infeksi.

Ini mungkin disebabkan oleh pencukuran atau penggunaan antiperspiran (bukan deodoran).

benjolan di ketiak paling sering terlihat pada remaja yang baru mulai bercukur.

Penyebab lain dari benjolan ketiak mungkin termasuk:

- Penyakit cakaran kucing

- Lipoma (pertumbuhan lemak yang tidak berbahaya)

- Penggunaan obat-obatan atau vaksinasi tertentu

Benjolan di ketiak memang bisa terjadi, namun kita harus tetap waspada sebab jika kondisi tersebut tak kunjung hilang dan semakin terasa sakit bisa jadi itu merupakan tanda berbahaya.

Baca Juga: Cara Tepat Atasi Bintitan Pada Mata Agar Tak Berkembang Jadi Infeksi

Lantas, kapan kita harus khawatir tentang benjolan di ketiak yang muncul?

Mengutip laman livehealthily.com (20/4/2020), untuk menjawab itu, tanyakan pada diri kita pertanyaan-pertanyaan berikut ini:

- Apakah benjolan di ketiak sudah ada lebih dari 2 minggu?

- Apakah benjolan di ketiak semakin besar?