Maka risiko terjangkit penyakit flu dan batuk semakin besar.
Endang mengatakan flu dan batuk saat puasa dapat dipengaruhi oleh:
1. Ketika sahur makan sedikit
2. Minum kurang
3. Tidur kurang
4. Tidak olahraga
Karena flu dan batuk disebabkan oleh virus, jadi bisa menyerang kapan saja, yang perlu kita lakukan adalah meningkatkan pertahanan tubuh kamu agar tetap fit dan sehat.
Baca Juga: Baru Sembuh Satu Bulan dari Covid-19, Bolehkah Ikut Puasa Ramadan?
Solusi untuk mengatasi agar tidak mengalami flu dan batuk saat menjalani ibadah puasa di antaranya:
1. Konsumsi makanan bergizi seimbang, baik saat berbuka maupun sahur.
2. Kurangi makanan yang merangsang tenggorokan: terlalu pedas, berlemak, terlalu panas, beralkohol, rokok.
3. Minum minimal 8 gelas mulai dari buka sampai imsyak.
4. Tidur teratur 6- 8 jam sehari.
5. Tetap olahraga ringan.
6. Kendalikan stress. (*)
Baca Juga: Virus Covid-19 di Hidung Ternyata Paling Banyak Dibanding di Tenggorokan, Studi