Find Us On Social Media :

Solusi Saat Cuca Panas Seperti Sekarang Ini, Waspadai Dehidrasi dan Ini Cara Mencegahnya

Mencegah dehidrasi saat cuaca panas.

Beberapa tanda lainnya pun juga perlu diperhatikan, seperti mudah marah, sakit kepala, kebingungan, mulut kering, dan wajah yang memerah.

Mencegah dehidrasi

Dehidrasi di tengah cuaca panas tentunya dapat menganggu aktivitas. Nah, untuk itu cegah dengan lakukan beberapa cara berikut ini.

1. Minum meski tidak haus

Dilansir dari Scripps Health, perbanyak minum air daripada biasanya ketika cuaca panas, terutama jika aktif beraktivitas. Jangan tunggu hingga benar-benar haus, karena ini merupakan tanda dehidrasi.

2. Konsumsi sayur dan buah yang kaya air

Beberapa jenis buah-buahan dan sayuran mengandung banyak air. Buah-buahan dengan kandungan air yang tinggi di antaranya semangka, stroberi, melon, dan nanas.

Sedangkan sayuran yakni mentimun, sayuran hijau, lobak, seledri, dan tomat. Sayur dan buah yang kaya air, bila dikonsumsi dapat membantu mencegah dehidrasi.

Baca Juga: Urin Berbusa Bisa Jadi Tanda Gangguan Kesehatan Serius, Perhatikan Hal Ini

3. Cek warna urin

Melansir Frederick Health, hidrasi tubuh dapat dilihat melalui warna urin. Jika pucat, berarti tubuh terhidrasi dengan baik. Namun, jika warnanya lebih gelap ini menandakan tubuh butuh lebih banyak air.

4. Hindari minuman manis atau kafein