"Dua pasien yang masih dirawat, satu menjalani hemodialisis dengan mesin dan satu lagi peritoneal dialisis," tuturnya.
"Ada tiga kasus (pasien) yang sembuh," ujar dr. Kristia Hermawan M.Kes. Sp.A. dokter spesialis anak RSUP dr Sardjito Yogyakarta dalam jumpa pers, Rabu (19/10/2022).
Kristia Hermawan mengungkapkan tiga pasien yang sembuh sudah diperbolehkan pulang.
"Sembuh ini sudah kita pulangkan, jadi tiga itu sudah pulang tanpa membutuhkan prosedur cuci darah," ungkapnya.(*)
Pengambilan contoh jaringan ginjal dilakukan pada tiga pasien agar dapat mengidentifikasi profil kerusakan yang terjadi, dan menelusuri penyebab kerusakan jaringan tersebut. Baca artikel CNN Indonesia "RSUP Dr Sardjito Klaim Belum Temukan Kristal pada Pasien Gagal Ginjal" selengkapnya di sini: https://www.cnnindonesia.com/nasional/20221025203610-20-865313/rsup-dr-sardjito-klaim-belum-temukan-kristal-pada-pasien-gagal-ginjal.Download Apps CNN Indonesia sekarang https://app.cnnindonesia.com/
"Yang kami masukan sebagai kriteria gagal ginjal akut progresif atipikal ini adanya gangguan di tubulus ginjal, di pipa-pipa ginjal itu ada gangguan yang mengalami nekrosis atau kematian jaringan tubulus dan degenerative, kerusakan di pipa-pipa ginjal itu," kata Retno di RSUP Dr Sardjito, Sleman, Selasa (25/10). Baca artikel CNN Indonesia "RSUP Dr Sardjito Klaim Belum Temukan Kristal pada Pasien Gagal Ginjal" selengkapnya di sini: https://www.cnnindonesia.com/nasional/20221025203610-20-865313/rsup-dr-sardjito-klaim-belum-temukan-kristal-pada-pasien-gagal-ginjal.Download Apps CNN Indonesia sekarang https://app.cnnindonesia.com/