Find Us On Social Media :

Ciri-ciri Kulit Terkena Kurap Tak Hanya Gatal, Ini Cara Mengatasinya

Ciri-ciri kulit terkena kurap yang utama adalah munculnya bercak kemerahan yang sisinya bersisik.

Krim atau bedak anti jamur tersebut dioleskan secara langsung ke kulit selama kurang lebih 2 hingga 4 minggu. Produk anti jamur yang mudah didapatkan di antaranya:

* Clotrimazole

* Miconazole

* Econazole

* Ketoconazole

* Terbinafine.

Baca Juga: Sama-sama Gatal, Perbedaan Kudis dan Kurap Bisa Dilihat dari 3 Hal Ini

Jika kurap sangat meradang, maka diperlukan penggunaan krim antijamur yang dikombinasikan dengan krim steroid ringan. Digunakan tidak lebih dari tujuh hari.

Steroid berguna untuk mengurangi peradangan, rasa gatal, dan kemerahan akibat kurap di kulit dengan cepat.

Namun perlu diingat, kandungan steroid tidak membunuh jamur. Sehingga penggunaannya terbatas hanya dilakukan apabila benar-benar diperlukan.

Pengobatan lebih lanjut dibutuhkan jika infeksi semakin parah atau kondisi tidak kunjung membaik setelah menggunakan obat-obatan yang dibeli sendiri atau diresepkan. (*)

Baca Juga: Mereka Ini Berisiko Terkena Kurap di Kulit Kepala, Ini Cara Mencegahnya