Find Us On Social Media :

Mumpung Masih Jumat, Bisa Buktikan Nanti Malam Khasiat Buah dan Sayur Ini untuk Kejantanan Pria di Ranjang

Buktikan malam ini, sayur dan buah berikut bisa membuat pria jantan di ranjang.

GridHEALTH.id - Kesehatan seksual penting bagi pasangan susmi istri. Karena disitu akan tercopta keharmonisan dan kebahagiaan bersama pasangan.

Karenanya jangan sepelekan kemampuan seksual, terlebih bagi pria.

Asal tahu saja, pria yang memiliki kesehatan seksual yang baik akan membuat kehidupan ranjang makin harmonis.

Salah satu masalah kesehatan seksual pria terbanyak adalah stres.

Ya, pria identik dengan stres. Hal itu memang wajar karena sebagai kepala keluarga, yang harus memikirkan kesejahteraan keluarga dan pekerjaannya.

Karenanya jangan main-main dengan stres yang bisa memengaruhi kesehatan seks.

Supaya kita terus bisa terhindar dari stres yang berlebih, sehingga kemampuan di atas ranjang bisa terjaga dengan baik dan bisa memuaskan pasangan, penting untuk selalu menjaga keseimbangan hormon penyebab stres.

Sayur dan Buah untuk Kejantanan Pria

Ada beberapa cara untuk melakukan itu, salah satunya adalah dari mengonsumsi makanan tertentu, khususnya makanan di bawah ini, seperti dikutip laman Pulse.com.gh

Manfaatnya, stres terkendali kesehatan seks bersama pasangan terjaga dengan baik, sebab pria akan selalu menjadi laki-laki jantan.

1. Tomat

Buah satu ini kaya nutrisi dan antioksidan menawarkan beberapa manfaat potensial yang berkaitan dengan kesehatan seksual pria, kesuburan, dan kesehatan prostat.Tomat mengandung lycopene, antioksidan berpigmen merah yang dikaitkan dengan produksi sperma yang lebih sehat.Selain itu, mereka kaya akan vitamin C, yang mungkin terkait dengan peningkatan konsentrasi cairan pada pria sehat.Karena kandungan likopennya, konsumsi tomat juga bisa dikaitkan dengan penurunan risiko kanker prostat.

2. Wortel

Penelitian telah menunjukkan bahwa sangat penting untuk makan lebih banyak wortel. Bahkan wortel sejak lama direkomendasikan untuk infertilitas pria dalam pengobatan tradisional.

Sayuran panjang ini bisa meningkatkan jumlah dan motilitas cairan karena kandungan karotenoidnya.Karotenoid adalah antioksidan berpigmen oranye dalam wortel yang memberikan banyak manfaat kesehatannya.