Find Us On Social Media :

Muntah-muntah karena Asam Lambung Kambuh, Bisa Ditangani Oleh 3 Tanaman Obat Berikut

Muntah karena asam lambung kambung, atasi dengan tnaman obat berikut.

Tidak hanya itu, temulawak juga mengandung flavanoid dan kurkumin yang berperan menangkap radikal bebas serta melindungi mukosa (dinding) lambung.

4. Jahe

Tanaman jahe telah digunakan selama berabad-abad sebagai obat asam lambung sampai muntah.

Dilansir dari Kompas.com, (22/3/2022), tanaman jahe bersifat basa dan antiinfeksi yang memudahkan iritasi pada saluran pencernaan.

Baca Juga: 5 Jenis Obat Asam Lambung Alami yang Paling Banyak Dicari dan Efektif

Cobalah untuk menyeduh dan meminum teh jahe atau minuman jahe saat dada serasa terbakar akibat asam lambung yang naik.

5. Ginseng Amerika

Tanaman ginseng amerika juga bisa menjadi solusi untuk mengatasi asam lambung yang naik.

Dikutip dari Verywell Health, sebuah penelitian pada hewan menunjukkan bahwa tanaman ini dapat membantu meringankan gejala GERD yang bisa dipicu oleh asam lambung kronis.

Itulah beberapa rekomendasi obat untuk asam lambung sampai muntah dengan bahan tradisional.

Baca Juga: 3 Tips Aman Bagi Penyintas Asam Lambung yang Ingin Minum Kopi